TamanPendidikan.com - Sumber mata air untuk sumur sangat penting keberadaannya bagi sebuah rumah hunian maupun bangunan lainnya. Saat ini telah beragam teknik mencari sumber mata air diterapkan, mulai dari cara modern atau dengan cara tradisional. Salah satu cara tradisional mencari sumber mata air terekam dalam video singkat di bawah ini.

https://www.instagram.com/p/CL2IjzvhaI0/

Akun instagram @infoanda mengupload sebuah video dengan caption, "Cara tradisional mencari lokasi Mata air. Via @mediagramindo".

Dalam video tersebut terlihat seorang laki-laki menempatkan sebuah kelapa yang telah di lepaskan dari kulit luar nya di atas telapak tangan. Kemudian dia melepaskan sepatu yang jadi alas kakinya. Kemudia ia berjalan mencari sumber mata air.

https://www.instagram.com/p/CL2IjzvhaI0/

Tidak lama kemudian tiba tiba kelapa tersebut berubah posisinya, yang awalnya posisi vertikal tiba-tiba naik menjadi posisi horizontal. Dan mereka meyakini di titik kelapa tersebut berubah posisi merupakan titik dimana sumber mata air berada.
https://www.instagram.com/p/CL2IjzvhaI0/

Sontak saja video tersebut menjadi viral. 74.412 Tayangan dan 108 Komentar. Salah satu komentar datang dari akun @goeeeeekkk

"Jgn lupa di posting juga hasilnya min? Bener ada sumber mata air apa tidak setelah diketahui lokasi sama kelapanya".