Ular Tanpa Ekor dengan dua Kepala Ini Viral dan Bikin Bingung

"Rangkain foto ular dengan bentuk fisik tak wajar bikin penasaran warganet."

Viral | 05 April 2022, 02:44
Ular Tanpa Ekor dengan dua Kepala Ini Viral dan Bikin Bingung

TamanPendidikan.com - Rangkain foto ular dengan bentuk fisik tak wajar bikin penasaran warganet. Ular ini memiliki dua kepala tanpa ekor dengan sisik warna-warni.

Video seekor ular unik ini diunggah oleh akun @jonni_naibaho di TikTok. Ia mengakui baru pertama kali melihat ular dengan bentuk tak umum tersebut.

"ular apakah ini.. sebelumnya aku blm pernah melihat ular seperti ini," tanya @jonni_naibaho di narasi unggahannya.

TamanPendidikan.com

https://www.tiktok.com/@jonni_naibaho/

Corak sisik ular ini kurang lebih memiliki empat warna. Sisik ular didominasi warga oranye, garis hitam, kuning dan oranye pekat di masing-masing kepala.

"Seumur" baru kali ini AQ ketemu ular yang dari ujung ke ujung ada kepalanya,, dan tak ada ekornya," tersemat tulisan di video.

Ular tersebut memang nampak memiliki dua kepala. Rangkaian foto ini mendapat ribuan komentar dari warganet yang menebak-nebak jenis ular tersebut.

"orang Jawa bilang nya ulo weling.... biasanya datang buat ingatkan janji yg prnh kita ucapkan, atau kita berjanji sesuatu...," kata @ROSSEDELIA.

"klo di Madura di sebut "Olar Tabung Areh". Olar = Ular, Tabung = Sambung, Areh = Hari/Matahari. ular tsb sangatlah berbisa dan mematikan," komentar @Ach.Junaidi Kamil. .

"nama ilmiahnya Cylindrophis Ruffus, itu bukan kepalanya 2 tapi buntut sama ekornya ukuran hampir sama jadi seolah-olah kepalanya ada 2," tulis @Si Otan830.

@jonni_naibaho

ular apakah ini.. sebelumnya aku blm pernah melihat ular seperti ini

♬ الصوت الأصلي - Nor. Al zman


Baca Berita yang lain di Google News


Story

Artikel Pilihan

Artikel Terpopuler


Daun Media Network